10 Kota Termahal untuk Ditinggali

pada 8 tahun lalu - by
Advertising
Advertising

Daftar kota termahal di dunia untuk ditinggali di tahun 2017 telah terbit dan secara mengejutkan, kota seperti London dan New York tidak masuk ke dalam daftar tersebut. 

The 13th Annual Demographia International Housing Affordability Surveymenganalisa 406 pasar properti rumah di sembilan negara: Australia, Canada, Hong Kong, Irlandia, Jepang, Selandia Baru, Singapura, Amerika Serikat, dan Inggris.

Untuk mengetahui lokasi dengan harga rumah yang sulit dijangkau, survey ini menerapkan metode "mean multiple" (harga rumah rata-rata dibagi dengan pemasukan rumah tangga rata-rata).

Berikut daftar kota paling mahal di dunia, dari nomor 10 hingga 1.

10. Bournemouth & Dorset, Inggris


 

9. San Francisco, Amerika


 

8. Los Angeles, Amerika


 

7. Honolulu, Hawaii, Amerika


 

6. Melbourne, Australia


 

5. San Jose, Amerika


 

4. Auckland, Selandia Baru


 

3. Vancouver, Kanada


 

2. Sydney, Australia


 

1. Hong Kong


 

(Artikel ini disadur dariHarper's Bazaar US. Alih bahasa: Stella Mailoa. Foto: Getty)