5 Keunggulan Cloud Game Dibanding Game Konvensional

pada 3 tahun lalu - by
Advertising
Advertising

Ilustrasi (Unsplash / Jeshoots com)

Uzone.id- Produsen game kini berkonsentrasi untuk menghadirkan kontengameyang menarik dan tahan lama, dengan dukungancloud computing (komputasi awan) dibandingkan fokus pada produksi perangkat keras atau konsol yang portabel.

Game berbasiscloudbanyak memberikan manfaat bagi pelanggan maupun perusahaan. Produsengameterbesar macam Nintendo, Microsoft dan Sony berlomba menyediakan konten yang menyenangkan dengan dukungan teknologi.

Platformcloud gamingmembuatgamerstak perlu membawa konsol. Pengguna pun mendapat akses cepat ke beberapa game melalui laptop, ponsel pintar, desktop dan TV tanpa perlu mengunduh dan menginstalgamepadadevice.

Komputasi awan merevolusi industri game dengan membantu pembuat game menghasilkan lebih banyak penjualan dan pengembalian dan pada saat yang sama melibatkan pelanggan melalui pengalaman bermain game yang luar biasa.

Berikut ini keunggulancloud gamedibandingkangamekonvensional, seperti dilansir dariideaminetech:

1. Keamanan

Keamanan tingkat industri yang dipakai oleh perusahaancloud computingmencegah gangguan eksternal seperti peretasan.

Dalam sistemcloud, informasi disimpan di dalam ruang penyimpanan virtual sehingga platform ini lebih aman daripada aplikasi konvensional lainnya. Tentunya juga akan menghemat ruang penyimpanan pada devie karena progress game tersimpan pada ruang penyimpanan cloud.

2. Kompatibel dengan Perangkat Jenis Apa Pun

Menggunakan platformcloudyang sangat fleksibel,gamekelas atas bisa dimainkan bahkan di gawaientry level.

Keterbatasan yang disebabkan oleh kebutuhan memori, kapasitas grafis, dan kekuatan pemrosesan berkurang berkat solusi cloud.

Dengan demikian, bisa memberikan pengalaman bermain game yang luar biasa kepada pengguna.

Cloudadalah konsep teknologi canggih, mudah diterapkan, dan memungkinkan pengguna mengaksesgamedari perangkat apa pun dari lokasi mana pun tanpa mengunduh dan mengkonfigurasi aplikasi.

3. Tak ada lagi Pembajakan

Tidak seperti di sistem lain, perangkat lunak game konvensional tidak tersedia untuk pasar yang menghindari kemungkinan pembajakan.

Semuagameberlinsensi original sudah disediakan di platformcloud gaming, sehinggagamertidak perlu lagi membeli lisensi dan menginstall game satu per satu padadevice, hanya cukup membayar biayasubscriptionlayanancloud gaming.

Lalu, gamer sudah dapat memainkangameoriginal secarastreamingpadadevicemasing-masing.

Alih-alih komputer fisik, paragamerbermaingamediserver clouddengan akses di komputer pribadi mereka.

Jadi, dibandingkan game konvensional, cloud game mengurangi kemungkinan manipulasi dan interupsi yang tidak sah dan mempertahankan permainan yang terbarukan.

4. Ketersediaan Lebih Banyak Perangkat

Daripada bergantung pada konsol, komputasi awan mendukung penggunaan beberapa perangkat seperti smartphone, laptop, desktop, perangkat genggam, dan TV.

Para pemain game bisa menikmati game dari mana saja, bahkan tanpa membawa konsol game khusus, seperti padagame consolekonvensional.

Melalui dukungan komputasi awan, para gamer bisa menikmati momen dengan jangkauan perangkat yang lebih luas.

5. Dukungan Backend Langsung dan Dinamis

Dibandingkan dengan aplikasi konvensional dalam hal kapasitas penyimpanan, aplikasi cloud gaming lebih fleksibel dan skalabel. Hal ini membuat perusahaangamebisa memberikan informasi kepada gamer segera setelah mereka masuk ke akun mereka.

Platform komputasi awan membantugameruntuk melakukan fungsi, seperti menyimpangame, memprosesgameatau melindunginya dari akses reguler tanpa kesulitan.

Respons langsung dan akses reguler memberikan pengalaman yang lebih menyenangkan bagi para gamer dan mempertahankan tingkat kepuasan mereka.

Cloud gamingjuga memberi paragamerkesempatan untuk dapat memainkan beberapa jenisgamedalam satuplatformtanpa harus membeli lisensigamesatu per satu. Sehinggagamerbisa mendapatkan pengalaman yang menyenangkan.