Foto: Detail luar Dalam SUV Murah Wuling Almaz

pada 6 tahun lalu - by
Advertising
Advertising

Uzone.id- Wuling akhirnya memunculkan juga si SUV murahnya, Wuling Almaz, yang resmi diperkenalkan hari ini.

Gak cuma bisa melihat langsung dan masuk ke dalam kabinnya, gue mewakiliUzone.idjuga berkesempatan nyoba di sirkuit Sentul.

Tonton video review dan test drive Wuling Almaz disini:

Nah, biar gak penasaran meski dari kemaren-kemaren sudah banyak bocorannya, gambar-gambar berikut resmi lho dan merupakan versi yang siap dipasarkan.

Pantengin deh gaes:

Baca juga:5 Hal yang Ngebuat Wuling Almaz Berbahaya