Hasil Piala FA Tadi Malam: MU Melenggang ke Babak 8 Besar

pada 7 tahun lalu - by
Advertising
Advertising

Sederet tim berhasil mengamankan tiket ke perempatfinal Piala FA 2017/2018 usai menjalani laga pada Sabtu (17/2/2018) malam dan dini hari WIB. Berikut adalah hasil-hasilnya:

Laga Sabtu (17/2/2017) malam dan dini hari WIB:

Sheffield Wednesday 0-0 Swansea City

West Bromwich Albion 1-2 Southampton

Brighton 3-1 Coventry City

Huddersfield 0-2 Manchester United

Laga Jumat (16/2/2018) dini hari WIB:

Leicester City 1-0 Sheffield United

Chelsea 4-0 Hull City