Menu Berbuka Puasa Rasulullah Selain Kurma

pada 9 tahun lalu - by
Advertising
Advertising
| June 13, 2016 11:44 pm

Salah satu amalan yang disunahkan pada saat puasa adalah menyegerakan berbuka. Anjuran buka puasa merupakan bentuk kemudahan dan keseimbangan agama Islam.

Hal ini sesuai dengan karakter Islam yang tidak suka beragama secara berlebih-lebihan.

Selain menyegerakan berbuka, Nabi Muhammad SAW menganjurkan pula untuk mengonsumsi menu tertentu pada saat buka puasa. Dalam hadis riwayat At-Tirmidzi dikatakan bahwa:

Artinya, “Apabila kamu ingin berbuka, berbukalah dengan kurma. Jika tidak ada, minumlah air putih karena ia suci,” (HR At-Tirmidzi).

Ada dua menu buka puasa yang dianjurkan oleh Nabi Muhammad, yaitu kurma dan air putih. Dua menu ini biasa dikonsumsi Rasulullah saat berbuka puasa.

Rupanya, dua menu ini punya manfaat yang sangat baik bagi kesehatan. Baca selengkapnyadi sini.