VIDEO: Terabas Gunung Batur Kintamani Pakai Yamaha WR 155 R

pada 1 tahun lalu - by
Advertising
Advertising

Uzone.id-- Perjalanan ini dimulai dari Denpasar menuju Black Lava Gunung Batur, Kintamani, Bali dan memakan waktu 7 jam dengan jarak sekitar 80 kilometer. Kami dan rider lain menunggangi Yamaha WR 155 R menyusuri jalanan on-road dan off-road. Seperti apa sensasinya?

Selama perjalanan, dengan mengandalkan karakter dual purpose Yamaha WR 155 R, motor adventure ini sangat andal dari segi handling yang stabil saat dikendarai di lintasan on-road. Sedangkan memasuki jalur off-road, kualitas Yamaha WR 155 R mulai teruji saat menarabas trek off-road seperti hamparan pasir hitam, bebatuan, tanah bumpy, dan tanjakan terjal.

Lebih rincinya lagi, tonton video ini sampai habis, ya!