Home
/
Travel
Kuno dan Megah, Slovakia Membangkitkan Kejayaan Kota Masa Lalu
FrameATrip.com20 October 2018
Bagikan :
Sebuah tanah dengan kota-kota dan istana yang megah, Slovakia adalah salah satu negara paling spektakuler di Eropa. Sering kali diremehkan, negara ini menawarkan ketenangan lebih dari tetangganya, Ceko, tapi juga punya arsitektur luar biasa megah. Tak hanya itu, Slovakia juga memiliki pegunungan indah tapi lebih terjangkau dibandingkan Austria. Berikut sederet tempat terbaik untuk dikunjungi di Slovakia.
1.Bratislava
[caption id="" align="alignnone" width="800"] thetimes.co.uk[/caption] Ibukota Slovakia adalah salah satu kota perbatasan paling menarik di Eropa. Kota lama penuh dengan rumah-rumah bersejarah dan ada benteng megah yang jadi simbol utama kota. Selain itu, ada banyak museum, istana dan gereja indah untuk dijelajahi. Setengah jam berkendara dari kota, kamu dapat menemukan reruntuhan puri Devin, salah satu kastil tertua di Slovakia. Jangan lewatkan panorama indah kota dari atas SNP Bridge atau jembatan UFO.2.Trencin
[caption id="" align="alignnone" width="1381"]
Preview
3.Low Tatras National Park
[caption id="" align="alignnone" width="880"]
Preview
4.Kosice
[caption id="" align="alignnone" width="758"]
Preview
Preview
Preview
Preview
Preview
Berita Terkait:
- Kuno dan Megah, Slovakia Membangkitkan Kejayaan Kota Masa Lalu
- Genius! 5 Travel Kit Praktis yang Wajib Dipunyai Traveller Kekinian
- Bulan Madu Tak Perlu Jauh! 5 Liburan Romantis untuk Pecinta Alam
- Eksplorasi Chili: Wisata Alam Gurun dan Geyser Hingga Kota Warna-warni
- Anak Milenial Kecanduan Gadget? Begini 5 Tips Agar Bisa Santai Liburan Keluarga
Sponsored
Review
Related Article