Sponsored
Home
/
Technology

Mastodon, Pesaing Twitter yang Lagi Hits

Mastodon, Pesaing Twitter yang Lagi Hits
Preview
arah.com10 April 2017
Bagikan :

Jejaring sosial baru bernama Mastodon sedang naik daun. Ya, media sosial ini nyaris mirip dengan platfom Twitter.

Pencipta Mastodon adalah pria 24 tahun asal Jerman, bernama Eugon Rochko. Dia mengatakan Mastodon adalah jejaring sosial yang hadir untuk para pengguna Twitter yang kecewa.

Lalu apa keunggulan Mastodon dari Twitter?

Mastodon memungkinkan penggunanya memposting konten berjumlah 500 karakter. Beda dengan Twitter yang hanya 140 karakter.

Jejaring sosial ini juga menawarkan privasi. Penggunanya bisa menyembunyikan postingan pribadi.

Mastodon punya kebijakan khusus, yaitu melarang memposting isu seputar rasisme, seksual, xenophobia, dan diskriminasi. Kebijakan itu untuk menghindari dari potensi pelecehana seksual dan kekerasan yang marak di media sosial.

Terakhir, media sosial ini bebas dari iklan.

Rochko mengatakan Mastodon sebenarnya lahir sejak enam bulan lalu. Dan saat itu masih sepi pengguna.

Tapi ketika Twitter mengubah tampilan fitur 'reply' banyak pengguna yang komplain. Dan, saat itu lah Mastodon dilirik oleh pengguna Twitter yang kecewa. Jumlah penggunanya meningkat drastis.

Dari data The Verge, saat ini pengguna Mastodon tembus 42.000. Memang masih jauh dari jumlah pengguna Twitter yang mencapai 320 juta.

Sayangnya, pada Selasa (4/4), Rochko memutuskan menutup sementara pendaftaran pengguna baru. Dia ingin meningkatkan kualitas layanan Mastodon.

"Karena trafiknya tinggi, maka registrasi ditutup sementara hingga kualitasnya sudah mencukupi untuk pengguna baru," tulis Rochko.

Penasaran mau coba Mastodon? Kita kabar dibuka kembali pendaftaran Mastodon.



Terkuak, Medsos Kerap Dipakai Teroris untuk Menyebarkan Kebencian
Twitter 'Bunuh' Avatar Ikonik Telur
Twitter Luncurkan versi Lite, Lebih Ringan dan Hemat Data
Ngetwitt Lagi, SBY Serang Penyebar 'Hoax' yang Kian Merajalela
Fadli Zon Bicarakan Pemimpin Karbitan, Sindiran untuk Jokowi?
Yuk, Tengok Pembuatan Baju Besi untuk Pengawal Paus
Kilas Perjalanan Pilkada Pasangan Agus Yudhoyono - Sylviana Murni
Yuk, Tengok 'Cantiknya' Amsterdam saat Musim Gugur
Potret Ajang Penghargaan 'Grammy Awards 2017'
Duka Tuk Sang Raja Pemersatu, Pecinta Fotografi dan Musik Jazz
Ratusan Kios Pasar Senen Terbakar, Pedagang Terpukul
Keren ! Dubai Punya Taksi Drone
Ajaib! Koran Ini dapat Tumbuh jadi Pohon
Cintya 'Bomber' Hijabers yang Tak Lagi 'Cemen'
 

populerRelated Article