Sponsored
Home
/
Automotive

MotoGP Jepang 2023: Hasil Kualifikasi dan Jadwal Balapan Siang Ini

MotoGP Jepang 2023: Hasil Kualifikasi dan Jadwal Balapan Siang Ini
Preview
Muhammad Faisal Hadi Putra01 October 2023
Bagikan :

Uzone.id - MotoGP Jepang akan dimulai pada siang hari ini (1/10). Balapan bakal digelar di sirkuit Twin Ring Motegi, Jepang, pukul 13.00 WIB.

Jorge Martin, pembalap muda dari tim satelit Pramac Ducati berhasil mengukir lap record dengan catatan waktu 1 menit dan 43.198 detik, membuatnya memimpin starting grid pada balapan MotoGP Jepang siang hari ini.

Jorge Martin mengungguli pembalap kawakan lainnya, termasuk sang juara bertahan, Francesco Bagnaia dari Ducati Lenovo. Menempati grid ketiga, ada pembalap asal Australia, Jack Miller dari Red Bull KTM yang ditempel oleh Marco Bezzecchi dari Mooney VR46 Ducati.

Rekan setim Jack Miller, Brad Binder mengawali balapan di posisi kelima. Menariknya, motor pabrikan asal Jepang sama sekali tak masuk 5 besar kualifikasi terbaik. 

Bahkan dari 10 pembalap yang mengisi starting grid di depan, hanya Marc Marquez yang jadi satu-satunya pembalap dari pabrikan asal Jepang yang menempati posisi ketujuh. Berikut ini hasil kualifikasi MotoGP Jepang 2023:

Pos

Rider

Tim

Catatan waktu

1

Jorge Martin

Pramac Ducati (GP23)

1 menit 43,198 detik

2

Francesco Bagnaia

Ducati Lenovo (GP23)

+0,171 detik

3

Jack Miller

Red Bull KTM (RC16)

+0,353 detik

4

Marco Bezzecchi

Mooney VR46 Ducati (GP22)

+0,426 detik

5

Brad Binder

Red Bull KTM (RC16)

+0,511 detik

6

Fabio Di Giannantonio

Gresini Ducati (GP22)

+0,610 detik

7

Marc Marquez

Repsol Honda (RC213V)

+0,614 detik

8

Maverick Viñales

Aprilia Factory (RS-GP23)

+0,617 detik

9

Aleix Espargaro

Aprilia Factory (RS-GP23)

+0,624 detik

10

Johann Zarco

Pramac Ducati (GP23)

+0,653 detik

11

Raul Fernandez

RNF Aprilia (RS-GP22)

+0,856 detik

12

Pol Espargaro

Tech3 GASGAS (RC16)

+0,898 detik

13

Augusto Fernandez

Tech3 GASGAS (RC16)

1 menit 44,129 detik

14

Fabio Quartararo

Monster Yamaha (YZR-M1)

1 menit 44,138 detik

15

Joan Mir

Repsol Honda (RC213V)

1 menit 44,15 detik

16

Miguel Oliveira

RNF Aprilia (RS-GP22)

1 menit 44,427 detik

17

Franco Morbidelli

Monster Yamaha (YZR-M1)

1 menit 44,521 detik

18

Takaaki Nakagami

LCR Honda (RC213V)

1 menit 44,626 detik

19

Cal Crutchlow

Yamalube RS4GP (YZR-M1)

1 menit 45,273 detik

20

Stefan Bradl

LCR Honda (RC213V)

1 menit 45,451 detik

21

Michele Pirro

Ducati Lenovo (GP23)

1 menit 45,707 detik

populerRelated Article