Home
/
Gadget
VIDEO: Sebulan Pakai Samsung Galaxy A54, Puas!
Hani Nur Fajrina05 June 2023
Bagikan :
Uzone.id -- Dibanding seri sebelumnya, Samsung Galaxy A54 jauh lebih menarik, bahkan kalau dibandingin ponsel di kelasnya. Selain harganya yang terjangkau mulai Rp5,9 jutaan, desain ponsel ini pun sudah menyerempet kelas flagship.
Menggunakan smartphone ini begitu memudahkan, lantaran dimensi dan ukuran layarnya yang pas dan tidak terlalu besar. Tapi yang bikin unik, feel memakai ponsel ini agak mirip seperti saat kami menggunakan Samsung Galaxy S23+.Cek video di atas dulu deh, biar nggak penasaran bagaimana rasanya memakai Samsung Galaxy A54 ini selama sebulan!


Spesifikasi Lengkap dan Harga Resmi Samsung Galaxy A56 5G di Indonesia
22 hari lalu

Kia dan Samsung Kolaborasi Integrasikan Fitur SmartThings Pro
1 bulan lalu

Samsung Galaxy A Series Pakai Fitur AI, Sudah Bisa Dipesan Hari Ini!
1 bulan lalu

Makin Kuat, Galaxy S25 Ultra Sudah Gunakan Corning Gorilla Armor 2
2 bulan lalu

Kata Jerome Polin dan Vonzy Felicia tentang Galaxy S25 Series
2 bulan lalu

FOTO: Warna-warni Samsung Galaxy S25, Incaran Kalian yang Mana?
3 bulan lalu

Galaxy AI: Era Baru Kreativitas dan Produktivitas Mobile
3 bulan lalu

Ini Alasan Kenapa Samsung Masih Jadi Pemimpin Teknologi AI
3 bulan lalu