Uzone.id - Yamaha membuat gebrakan di awal tahun 2020 ini dengan merilis harga resmi dari Yamaha NMax terbarunya. Kemunculan NMax terbaru ini langsung ngebuat Honda PCX dan Honda ADV seolah jadi kemahalan.
Sejumlah pembaruan disematkan Yamaha, mulai dari tampang, fitur, spesifikasi mesin dan sassisnya pun baru. Apalagi, Yamaha juga menyediakan versi custom seperti di video ini.
Seperti apa? Pantengin videonya
VIDEO Suzuki XL7 Review, Layak Menantang Xpander Cross
Bantu kami agar dapat mengenal kalian lebih baik dengan mengisi survei di sini