Home
/
Digilife
Warga Jakarta dan Sekitarnya Curhat #Banjir di Twitter
Susetyo Prihadi25 February 2020
Bagikan :
Foto ilustrasi (Unsplash)
Uzone.id - Hujan deras yang mengguyur Kota Jakarta, Bekasi dan sekitarnya sejak Selasa (25/2) dini hari, menyebabkan banjir di sejumlah kawasan. Banjir serupa ini pernah dialami juga saat 1 Januari 2020 lalu. Alhasil, tanda pagar alias tagar banjir pun langsung mendominasi percakapan di media sosial.Dan seperti biasa, ketika banjir datang, sejumlah warga pun saling membagikan informasi, sumpah serapah hingga curahan hati soal banjir melalui Twitter.
Hingga berita ini ditulis tanda pagar #banjir sudah sampai ke posisi nomor satu daftar trending topik di Indonesia, dengan lebih dari 18 ribu Tweet sejak satu jam terakhir.
Slurrrrrr seremmm :(((( #BanjirJakarta #banjir pic.twitter.com/5LGzHRoqq0
— Friendhira (@FriendhiraDinda) February 24, 2020
TITANIC 2 "JACK WHERE ARE YOU #banjir pic.twitter.com/aWdp5NEjaf
— Ananda Teguh perkasa (@Ginting777) February 24, 2020
oww shit, i have water park in my home right now#banjir pic.twitter.com/NgLTSCB7Ke
— Call Me Joy (@joyara_me) February 24, 2020
Sekadar informasi, Badan Metereologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi kondisi ini bakal terus berlangsung sampai pagi jelang siang nanti.
Sponsored
Review
Related Article