Daftar Ubahan Lengkap Pajero Sport Facelift

pada 4 tahun lalu - by
Advertising
Advertising

Foto: Mitusubishi

Uzone.id- Mitsubishi menyempurnakan Pajero Sport facelift dengan sejumlah ubahan dan penambahan fitur. Gak lupa, sejumlah teknologi baru juga kini terdapat pada SUV ladder frame ini.

Tampilan misalnya, kini terlihat lebih segar dan makin laki berkat gaya desain Dynamic Shield yang lebih kental. Ditambah dengan sejumlah detail ubahan eksteriornya.

Baca juga: Raize-Rocky Pakai Mesin Calya Sigra

Eksterior

New Dynamic Shield Grille design, Power Tail Gate (dengan Kick sensor dan remote control2, Active Cornering Lamp2, Sunroof, New Front Combination Lamp.

Selain itu sisi eksterior juga menawarkan desain berkelas dan berkualitas tinggi, dengan pembaruan pada: New Better Hood Visibility, New Alloy Wheels 18-Inch Two Tone, New Fin-type Antenna dan New Design of Rear Combination Lamp.

Kabin

Masuk ke dalam kabinnya, kita akan menemukan New Head Unit 8” dengan Smartphone-Link Display Audio (SDA), New LCD Meter Cluster 8” 2, Multi Around View Monitor.

Lalu New Design Dual Zone Climate Control AC, New Auto Dimming Rear-view Mirror, New Hand Free Steering Switch, New Floor Console, dan New AC Power Outlet.

Inovasi Teknologi 

New Pajero Sport dilengkapi dengan fitur Adaptive Cruise Control, terbaik dikelasnya. Remote Control Connected with smartphone, Super Select 4WD-II, mode off-road, dan Paddle Shifters.

SUV ini juga dilengkapi fitur keselamatan seperti Forward Collision Mitigation (FCM), Ultrasonic Miss-acceleration Mitigation System (UMS), Blind Spot Warning – Lane Change Assist (BSW-LCA).

Kemudian Rear Cross Traffic Alert (RCTA), Electric Parking Brake (EPB), Brake Auto Hold (BAH)2. Tidak hanya itu fitur keamanan seperti 7 SRS Air Bags, Active Stability & Traction Control (ASTC).

Gak lupa ada juga Anti-lock Braking System, Electronic Brake Distribution, Brake Assist, telah disematkan juga didukung oleh teknologi RISE (Reinforced Impact Safety Evolution) body, dan Rigid Lightweight body.

VIDEO Toyota Raize & Daihatsu Rocky Preview, Calon Perusak Pasar: