Automotive By Bagja Pratama
Suzuki Terima Pesanan Carry versi Minibus
Suzuki Carry generasi terbaru hanya tersedia secara resmi dalam wujud pikap. Meski begitu, dari awal DNA Carry itu adalah mobil multifungsi, sehingga bisa dijadikan apa aja, salah satunya minibus.