Home
/
Lifestyle
VIDEO: 5 Cara Biar Bisa Punya iPhone X
Hani Nur Fajrina25 October 2018
Bagikan :
Uzone.id — Apple sebagai raksasa teknologi setiap tahun rutin meluncurkan ponsel terbarunya. Selain desain dan kecanggihan yang semakin apik, harganya juga selangit.
Dari sekian banyak produk iPhone, tentu kamu tahu iPhone X, dong? Ponsel pintar yang dirilis saat perayaan hari lahir lini produk iPhone yang ke-10 tahun itu sangat membekas.
Gimana nggak, pertama kali dalam sejarah Apple mengubah desainnya yang begitu khas dengan menggunakan ‘poni’ alias notch di bagian atas layar.
Mengusung teknologi Face Unlock dan Animoji, iPhone X menciptakan tren baru dari sisi desain ponsel — notch menular ke produk-produk Android lain.
Sudah menjadi trendsetter, tetap saja rasanya pusing tujuh keliling kalau memikirkan gimana cara membelinya, secara harganya muahalllll, yakni mulai Rp17,9 juta.
Tapi nggak perlu berkecil hati.
Dari sekian banyak cara ‘gila’ yang kadang dilakukan oleh kebanyakan orang demi mendapatkan sesuatu yang diidamkan seperti ngutang, sampai super ngirit yang berujung cuma makan kerupuk dan kecap, ada cara lain yang lebih gampang!
Yuk, ikutan Festival Gadget dari Uzone.id!
Caranya gampang banget.
1. Jangan lupa daftar sebagai Uzoners! Bagi yang belum daftar, buka tautan ini.
2. Kalau sudah, pastikan poin yang kamu kumpulkan sudah cukup untuk ditukarkan kupon undian.
3. Gimana cara menukarnya? Klik My Account > Redeem Point. Ada pilihan “Pulsa” dan “Festival Gadget”. Kamu klik Festival Gadget.
4. Kamu akan lihat pilihan jumlah kupon yang bisa ditukar. Ingat, 2.000 poin bisa ditukar 1 kupon undian. Ini berlaku kelipatannya.
5. Setelah kamu tukarkan poinnya, kamu bisa lihat riwayat aktivitasnya di Request History.
6. Kumpulkan sebanyak-banyaknya dan kupon tersebut akan diundi di akhir periode.
7. Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa buka laman ini!
Tags:
Sponsored
Review
Related Article