Selain tampangnya yang berubah drastis, ternyata setelah kami mencoba Daihatsu Xenia di program Bremm Journey spesial Nataru 2022 ini, banyak hal-hal baru yang kami rasakan pada low MPV-nya Daihatsu ini.
Daihatsu memamerkan All New Xenia yang sudah mendapat ubahan di bagian kaki-kakinya dengan mengambil basis dari varian 1.5 R CVT ADS M/T.
Penjualan ritel Daihatsu melonjak tajam di periodel Januari hingga Juli 2022, dengan marketshare mencapai 19,6 persen. Tiga model Daihatsu laku keras sepanjang periode ini, yaitu Sigra, Gran Max pick-up dan Xenia.
Dengan berakhirnya diskon PPnBM untuk sejumlah mobil baru, utamanya segmen low MPV bermesin 1.500cc, membuat harga mobil-mobil seperti Avanza, Xenia, Confero, Mobilio jadi naik.
Daihatsu begitu percaya diri dengan All New Xenia yang baru. Sejumlah ubahan dan penyempurnaan sudah dilakukan. Hasilnya, ada sejumlah perbaikan dari sisi spesifikasi dan performa.
Perubahan yang terbilang radikal akhirnya dilakukan oleh Daihatsu terhadap low MPV andalannya, Xenia. Setelah sempat meredup dalam beberapa waktu terakhir, ini kah saatnya Xenia bangkit?
Memasuki penghujung tahun 2021, persaingan segmen low mpv semakin panas. Setelah Xpander dan Ertiga, akhirnya kembaran Avanza ini dirilis juga dengan nama All New Xenia.
Netizen pun ramai mengomentari.
Penjualan otomotif nasional terus mengalami peningkatan dengan dukungan pemerintah terhadap industri otomotif melalui perpanjangan relaksasi pajak (PPnBM) hingga Desember 2021.
Rumor sudah keras berkembang, bocoran demi bocoran sudah seliweran, hanya tinggal menunggu konfirmasi kapan Toyota dan Daihatsu membangkitkan lagi masa-masa kejayaan Avanza-Xenia.
Rumor yang menduga keras kalau generasi terbaru Avanza-Xenia bakal meluncur sehrusnya sudah bukan hisapan jempol semata, terlebih setelah kode mobil kembar ini terdaftar di Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 40 Tahun 2021.
Avanza Xenia di Tanah Air barangkali udah lebih dari sekedar mobil. Duet maut ini adalah ikon dan bahkan sah dianggap living legend. Kiprahnya sepanjang 17 tahun di Indonesia tentu bukan sembarangan, apalagi ditengah persaingan mobil yang makin keras.
Agresivitas Elektrifikasi Korea, Kia Perkenalkan SUV Concept EV5
Berkat Five Bold Moves, Laba Bersih Operasi Telkom Rp25,86 Triliun di 2022
Kunci Redam Emosi Saat Berkendara Sembari Puasa: Senyum!
Cara Telkomsel Bantu UMKM dengan Konsep Sharing Economy
Tips Samsung Galaxy S23 Ultra 5G yang Bikin Kalian Makin Produktif
Twitter Blue, Sudah Bayar Mahal Tapi Kok Malah Gampang Dibobol?
Kia Berkah Lebaran, Diskon Spare Parts dan Jasa Sampai Puluhan Persen
Start Buruk Marc Marquez: Nabrak, Kena Penalti, Tangan Patah Lagi
Suzuki Luncurkan Compact SUV Irit Bahan Bakar, Harganya Rp170 Jutaan
Waduh, Kecepatan Internet Indonesia Terendah Se-Asia Tenggara
Spek Vivo V27 5G dan V27e: Prosesor Baru, Kamera Sudah OIS